Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2011
Gambar

Fisiologi Hewan

Gambar
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI HEWAN   DISUSUN OLEH: NAMA: Agustin Eka Sumanti (34.2009.207) KELOMPOK: 3 DOSEN PENGASUH            :   Dra. Aseptianova, M.si UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PROGRAM STUDI BIOLOGI 2011 A.     Praktikum ke: 1 B.      Judul: Makanan dan Sistem Alat-Alat Pencernaan C.     Tujuan: Untuk mengenal dan mempelajari system dan alat-alat pencernaan D.     Dasar teori: Pencernaan Makanan              Makanan dalam tubuh masuk dalam bentuk makomolekul sehingga dibutuhkan proses pencernaan sehingga makromolekul tadi akan terpecah menjadi mikromolekkol dan dapat diserap oleh tubuh. Proses pencernaan dimulai dari mulut. Dalam mulut makanan dicerna secara mekanis oleh gigi dan secara kimia oleh air liur yang mengandung enzim ptyalin. Fungsi dari enzim ini adalah mencerna/memecah amilum/pati menjadi glukosa. Selanjutnya makanan masuk ke lambung setelah terlebih dah